Cara Root Android Dengan Root Genius Apk



Dalam hal ini kita membutuhkan Aplikasi atau Tools pendukung untuk melakukan Rooting, Aplikasi yang akan kita gunakan tersebut bernama Root Genius. Seperti namanya dengan Aplikasi ini anda tidak perlu membutuhkan perangkat lainya bahkan untuk menggunakannya pun terbilang sangat mudah. Untuk lebih jelasnya mengenai Tutorial Root Android Dengan Root Genius Apk dapat anda simak selengkapnya di bawah ini :

Cara Root

  • Pertama, silahkan anda Download RootGenius-v2.2.86.apk
  • Setelah Itu Install Root Genius.apk di Ponsel Android anda
  • Jika sudah, Sekarang jalankan Aplikasi tersebut kemudian Tap pada bagian lingkaran Root yang terletak di bagian atas



  • Maka proses root akan berjalan, Silahkan tunggu hingga selesai.



  • Jika tampil perizinan Install Aplikasi Root, tekan “Install
  • Maka Proses Root tersebut selesai jika tampil gambar seperti dibawah ini :



  • Reboot Ponsel Android anda, Maka nanti akan ada Aplikasi baru bernama Kinguser, Selamat!! anda sudah berhasil melakukan Root di Ponsel Android anda.
  • Selesai.

Bagaimana, gampang kan? dengan anda sudah melakukan Root maka sekarang sudah bisa melakukan berbagai kegiatan yang memerlukan Akses Root seperti Install Tweak, Cheat Game, merubah theme dan lainnya. Selamat mencoba!

Untuk mengetahui Android kamu Sudah Root atau Belum bisa lihat di sini Cara Mudah Mengetahui Android Sudah Root atau Belum
Labels: Android, Tutorial
0 Komentar untuk "Cara Root Android Dengan Root Genius Apk"

Back To Top